SELAMAT DATANG DI WEBSITE PENDAFTARAN 

PMB MANDIRI 2024

Dibuka PMB Mandiri  

dengan ketentuan sebagai berikut :

Ketentuan Umum
Seleksi jalur mandiri masuk UIN Mataram tahun akademik 2023/2024 adalah seleksi masuk UIN Mataram yang dilaksanakan berdasarkan prestasi non akademik, dan dan Ujian SSE (Sistem Soal Elektronik) secara Ujian secara Luring (Ujian di Kampus Langsung) 

Persyaratan


Alur Kegiatan Mandiri

1. Pendaftaran (Isi Pendaftaran, Bayar Pendaftaran, dan Upload Berkas) -> 2. Ujian/Seleksi-> 3. Pengumuman Kelulusan->4. UKT(Registrasi/Isi data untuk UKT, Pengumuman besaran UKT, dan Pembayaran UKT)


Jadwal Kegiatan Mandiri
Pendaftaran Online


Seleksi Secara Elektronik (SSE)

 

Pengumuman Hasil Seleksi 


UKT (Uang Kuliah Tunggal)





PROSEDUR PENDAFTARAN

Pengisian Data Daftar

Mengisi biodata secara lengkap meliputi :

Setelah form biodata dilengkapi, cetak bukti pendaftaran untuk ditunjukkan kepada petugas
Bank untuk pembayaran

Download Kartu Pendaftaran

Download kartu pendaftaran yang dikirim ke email anda oleh pmb@uinmataram.ac.id

Pembayaran

Langkah selanjutnya, Calon Mahasiswa membayar uang pendaftaran ditujukan ke Virtual Akun Bank Syariah Indonesia (BSI)  sebesar Rp. 250.000 (Duaratus Lima Puluh Ribu Rupiah) yang tertera pada formulir pendaftaran. 

Upload Berkas

Pengumpulan Berkas secara online melalui halaman "Upload Berkas" pada website ini. 

Download dan Cetak Kartu Ujian

Download dan Cetak Kartu Ujian yang akan dikirim melalui Email setelah diverifikasi oleh petugas, dan akan dikirim ke alamat email yang didaftarkan, silahkan cek pada tanggal 05 Juli 2023. Kartu Ujian berisi Jadwal dan Tata tertib Ujian

Pelaksanaan Ujian

Ujian Dilaksanakan di Kampus 2 UIN Mataram sesuai Kartu Ujian

PROGRAM STUDI TAWARAN MANDIRI

Pilihan Program Studi